Total Page Visits: 769 - Today Page Visits: 3
Pengumuman Penyerahan Dokumen Syarat Dukungan Calon Perseorangan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hulu Tahun 2020
Bagikan Berita
kpu-rokanhulu.go.id (3/12/2019) Berdasarkan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia Nomor 16 Tahun 2019 Tentang Perubahan Atas Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 15 Tahun 2019 Tentang Tahapan, Program dan Jadwal Penyelenggaraan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, dan/atau Walikota dan Wakil Walikota Tahun 2020, bersama ini kami sampaikan Pengumuman kepada yang akan mencalonkan diri sebagai Bakal Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hulu melalui jalur Perseorangan sebagai berikut :
Selamat Datang Di Website Resmi KPU Kabupaten Rokan Hulu. Website ini Merupakan Bentuk dari Keterbukaan Informasi KPU Kabupaten Rokan Hulu. Segala Informasi Yang ditayangkan merupakan informasi yang Valid. Jika Ada Permasalahan dalam Penayangan Silahkan Hubungi Pihak Pengelola Admin KPU Kabupaten Rokan Hulu.